Diskominfo Lingga: Permasalahan Sinyal Telekomunikasi Menjadi Tanggung jawab Provider

Baca Juga :   Dinsos PPPA Lingga Bersama Stakeholder Tinjau Langsung Kondisi Anak Dipasung di Kelurahan Dabo Lama

Dalam pelaksanaan penyelenggaraan telekomunikasi dan data tentu memiliki beberapa hambatan dan kendala secara teknis, dan itu semua dibutuhkan sinergi dan kerjasama yang baik diantara stage holder.

Diantaranya sering terjadi permasalahan pada perangkat power dari tower telekomunikasi, dimana hal tersebut dikarenakan kurangnya daya power pada perangkat tower tersebut yang sering dialami pada tower-tower di wilayah kepulauan yang belum memiliki fasilitas listrik PLN 24 jam.

banner 336x170

“Dimana wilayah tersebut hanya dilayani listrik PLN selama 14 jam dan kurangnya daya listrik bagi tower-tower tersebut mengakibatkan banyaknya perangkat power cadangan (batterai) pada tower tersebut menjadi tidak optimal dan tidak dapat berfungsi sebagaimana mestinya serta usia perangkat tersebut menjadi lebih pendek. Selain itu faktor alam juga dapat mempengaruhi terjadinya kerusakan pada perangkat tower tersebut diantaranya petir,” imbuhnya. (Red)


banner 500x204

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *