“Tentu ini dari rasa syukur, rasa bahagia, karena telah sebulan lamanya kita telah melaksanakan ibadah pada bulan Suci Ramadan 1445 H.
Dia berharap, kegiatan pada malam hari ini dapat berlangsung dengan khidmat, baik, dan tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan.
“Harapan kami sebagai pimpinan daerah tentu berharap apa yang telah kita lakukan di bulan suci Ramadan ini akan membawa kita semakin lebih baik,” harapnya. (Red)